JURNAL TERINDEKS SCOPUS TERTANGGAL 6 JULI 2018
Oleh Noermanzah
STKIP PGRI Lubuklinggau
Email: noermanzah@stkippgri-lubuklinggau.ac.id & noermanzahrusli@gmail.com
Scopus adalah lembaga pengindeks karya tulis yang paling bonafit di dunia. Untuk itu, dambaan bagi setiap dosen apabila artikel penelitiannya bisa terpublish di jurnal yang terindeks Scopus. Belum lagi dengan tulisan yang terindeks Scopus, level dosen akan cepat naik karena Scopus menjadi dasar penilaian publikasi teratas selain Thomson Reuters oleh Kemenristekdikti.
Laman Scopus: https://www.scopus.com/home.uri
Laman informasi H-I and Citation Scopus: https://www.scimagojr.com
Berikut daftar link jurnal terindeks Scopus khusus bidang Bahasa/Languange-Linguistics and Literature
Download Daftar Jurnal Bidang Bahasa & Sastra Terindeks Scopus
Komentari Berita